Faktor-faktor yang Memengaruhi Kesuksesan E-Learning dengan Model UTAUT di Kementerian Keuangan

Penulis

  • Bambang Sancoko Pusdiklat Anggaran dan Perbendaharaan, Kemenkeu, Kabupaten Bogor
  • Hasan Ashari Pusdiklat Anggaran dan Perbendaharaan, Kemenkeu, Kabupaten Bogor

DOI:

https://doi.org/10.25126/jtiik.20231026061

Abstrak

Perkembangan teknologi informasi mengakibatkan perubahan pola pengembangan sumber daya manusia (SDM) dimana sekarang berkembang penggunaan metode e-learning.  Tujuan penelitian untuk mengidentifikasi faktor-faktor penting yang memengaruhi kesuksesan penyelenggaraan e-learning dengan Model UTAUT di Kementerian Keuangan. Penelitian ini merupakan tindak lanjut atas evaluasi terkait penyelenggaraan e-learning yang belum optimal. Metode penelitian ini menggunakan survei. Data didapatkan melalui kuisioner dalam waktu tertentu.  Penelitian ini menghasilkan kesimpulan yang berbeda dengan penelitian terdahulu. Penelitian terdahulu menghasilkan kesimpulan bahwa faktor penting yang mempengaruhi kesuksesan e-learning adalah harapan atas kinerja, harapan atas usaha, pengaruh sosial, fasilitas/sarana, dan minat penggunaan.  Dalam penelitian ini nilai t-tabel yang dihasilkan dari pengolahan data dengan alpha 5% adalah 1,96.  Hasil penghitungan t-statistik variabel yang lebih besar dari t-tabel adalah harapan atas usaha 2,67; pengaruh sosial 3,8; dan minat penggunaan 4,715.  Sedangkan t-statistik variabel yang lebih kecil dari t-tabel adalah harapan atas kinerja 0,904 dan fasilitas/sarana 1,836. Sehingga kesimpulan penelitian ini adalah faktor penting yang mempengaruhi kesuksesan e-learning adalah harapan atas usaha, pengaruh sosial, dan minat penggunaan. Sedangkan faktor harapan atas kinerja dan fasilitas/sarana tidak mempengaruhi kesuksesan e-learning.


Abstract 


The development of information technology has resulted in changes in the pattern of human resource development (HR) where the use of e-learning methods is now developing. The purpose of this study is to identify important factors that influence the success of e-learning implementation with the UTAUT Model at the Ministry of Finance. This research is a follow-up to the evaluation related to the implementation of e-learning that has not been optimal. This research method uses a survey. Data obtained through questionnaires within a certain time. This study yielded different conclusions from previous research. Previous research concluded that the important factors that influence the success of e-learning are expectations of performance, expectations of efforts, social influence, facilities, and behavioral intentions. In this study, the t-table value generated from data processing with 5% alpha was 1.96.  The results of calculating the t-statistics of variables that are greater than t-table are the expectation of effort 2.67; social influence 3.8; and behavioral intentions 4,715. Meanwhile, the t-statistic variable which is smaller than the t-table is the expectation of performance 0.904 and facilities/facilities 1.836. So the conclusion of this study is that the important factors that influence the success of e-learning are expectations of effort, social influence, and behavioral intention. Meanwhile, the expectation factor for performance and facilities does not affect the success of e-learning.

Downloads

Download data is not yet available.

Referensi

APARICIO, M., BACAO, F., OLIVEIRA, T., UNIVERSITARIO, I., NOVA, D.L.I.I. AND LISBOA, U.N. DE, 2016. An e-Learning Theoretical Framework. 19, pp.292–307.

ASTUTI, C.C., SARI, H.M.K. AND AZIZAH, N.L., 2018. Perbandingan Efektifitas Proses Pembelajaran Menggunakan Metode E-Learning dan Konvensional. Proceedings of The ICECRS, [online] 2(1), pp.35–40. https://doi.org/10.21070/picecrs.v2i1.2395.

BOLLEN, K.A., 2014. Structural equations with latent variables. Structural Equations with Latent Variables. https://doi.org/10.1002/9781118619179.

GARRISON, D.R., 2011. E-Learning in the 21st Century: A Framework for Research and Practice. In: E-Learning in the 21st Century: A Framework for Research and Practice, 2nd ed. New York: Rotledge.

GHOZALI, I., 2006. Structural Equation Modeling, Metode Alternatif dengan Partial Least Square. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

HARDIYANTI, R. AND KADIYONO, A.L., 2021. Analisis Faktor-Faktor yang Memengaruhi Minat Pemanfaatan dan Penggunaan Sistem E-Learning pada Pegawai Negeri Sipil (PNS). Syntax Literate ; Jurnal Ilmiah Indonesia, 6(5). https://doi.org/10.36418/syntax-literate.v6i5.2689.

HAVRYLIUK, N., OSAULCHYK, O., DOVHAN, L. AND BONDAR, N., 2020. Implementation Of E-Learning As An Integral Part Of The Educational Process. Society. Integration. Education. Proceedings of the International Scientific Conference, 4. https://doi.org/10.17770/sie2020vol4.5019.

MAHANDE, R.D. AND MALAGO, J.D., 2019. An e-learning acceptance evaluation through utaut model in a postgraduate program. Journal of Educators Online, 16(2). https://doi.org/10.9743/jeo.2019.16.2.7.

MUHAMMAD, R., HERMAWAN, D. AND SUPUWININGSIH, N.N., 2020. Memahami E-learning: Konsep, Teknologi, dan Arah Perkembangan. Yogyakarta: Penerbit Andi.

PAMUGAR, H., WINARNO, W.W. AND NAJIB, W., 2014. Model Evaluasi Kesuksesan dan Penerimaan Sistem Informasi E-Learning pada Lembaga Diklat Pemerintah. Scientific Journal of Informatics. https://doi.org/10.15294/sji.v1i1.3638.

PIMENTEL, J.L., 2019. Some Biases in Likert Scaling Usage and its Correction. International Journal of Sciences: Basic and Applied Research, 45(1).

RAHMAN, M.A., AMARULLAH, R. AND HIDAYAH, K., 2020. Evaluasi Penerapan Model Pembelajaran E-Learning pada Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil. Jurnal Borneo Administrator, 16(1). https://doi.org/10.24258/jba.v16i1.656.

SHOLIHIN, M. AND RATMONO, D., 2021. Analisis SEM-PLS dengan WarpPLS 7.0 untuk Hubungan Nonlinier dalam Penelitian Sosial dan Bisnis. Google Books.

SUKARYA, I.G.A., PRADNYANA, I.M.A. AND SUGIHARTINI, N., 2021. Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Penggunaan Sistem E-Learning Undiksha Dengan Model Unified Theory Of Acceptance And Use Of Technology (UTAUT). INSERT : Information System and Emerging Technology Journal, 1(2). https://doi.org/10.23887/insert.v1i2.25940.

TJHAI, F.J., 2003. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemanfaatan Teknologi Informasi dan Pengaruh Pemanfaatan Teknologi Informasi terhadap Kinerja Akuntan Publik. Jurnal Bisnis dan Akuntansi, 5(1).

VENKATESH, V., MORRIS, M.G.., DAVIS, G.B.. AND DAVIS, F.D.., 2003. User Acceptance of Information Technology : Toward a Unified View. Management Information Systems Research Center , University of Minnesota, 27(3), pp.425–478. https://doi.org/10.2307/30036540.

VENKATESH, V. AND ZHANG, X., 2010. Unified Theory of Acceptance and Use of Technology: U.S. Vs. China. Journal of Global Information Technology Management, 13, p.5.

WANG, M.-H., 2016. Factors Influencing Usage of E-learning Systems in Taiwan’s Public Sector: Applying the UTAUT Model. Advances in Management and Applied Economics, 6(6), pp.63–82.

WASSALAM, O.J.F., Umar, R. and Yudhana, A., 2020. Pengukuran Kesuksesan Implementasi E-Learning dengan Metode TAM dan UTAUT. Jurnal Edukasi dan Penelitian Informatika (JEPIN), 6(1). https://doi.org/10.26418/jp.v6i1.37938.

Undang-Undang No. 5 tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara. Jakarta: Kementerian Sekretariat Negara Republik Indonesia

Peraturan Pemerintah No. 11 tahun 2017 tentang Manajemen PNS.

Jakarta: Kementerian Sekretariat Negara Republik Indonesia

Peraturan Presiden No.12 Tahun 2021 tentang Perubahan atas Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

Peraturan Kementerian Keuangan (PMK) No 50/PMK.05/2018 tentang Standar Kompetensi Kerja Khusus Bagi Kuasa Pengguna Anggaran, Pejabat Pembuat Komitmen, Dan Pejabat Penandatangan Surat Perintah Membayar

Diterbitkan

14-04-2023

Terbitan

Bagian

Ilmu Komputer

Cara Mengutip

Faktor-faktor yang Memengaruhi Kesuksesan E-Learning dengan Model UTAUT di Kementerian Keuangan. (2023). Jurnal Teknologi Informasi Dan Ilmu Komputer, 10(2), 429-440. https://doi.org/10.25126/jtiik.20231026061